Warga Palestina di Yordania, Lebanon dan Suriah Bersatu Kutuk Pembantaian Israel kepada Palestina

Warga Palestina di Yordania, Lebanon dan Suriah mulai bersatu mengutuk kekejaman Israel yang membantai Palestina.

Ketegangan terjadi usai serdadu Israel melakukan penistaan terhadap Masjid Al Aqsha dan disusul pengusiran warga Palestina dari rumah mereka di Jerusalem Timur yang merupakan wilayah negara Palestina, bukan Israel.

Tentara Palestina di Gaza dan Tepi Barat kini melakukan perlawanan dan disusul dukungan dari warga Palestina yang sudah lama mengungsi dan tinggal di Yordania, Lebanon dan Suriah.

Milisi Palestina di Lebanon dilaporkan menembakkan roket yang disusul balasan dari Israel. Unjuk rasa juga digelar warga Palestian di Yordania.

Di Suriah, Brigade Alquds di militer Suriah  tandingan Brigade Golan Israel menegaskan mereka siap berangkat ke Palestina melawan Israel jika diijinkan Presiden Bashar Al Assad.

Sebelumnya SIG dan SG Suriah juga menunjukkan simpatinya bagi perjuangan warga Palestina.



Posting Komentar

0 Komentar