Pejabat Sementara PM Somalia Mahdi Mohamed Gulaid Teruskan Program PM Sebelumnya


Usai pelengseran PM Federal Somalia, presiden menunjuk Mahdi Mohamed Gulaid menjadi pejabat PM sementara.

Walau PM sementara, diharapkan dapat meneruskan program yang baik dari kepala pemerintahan sebelumnya.

Somalia akan menghadapi pemilu skala nasional dalam waktu dekat, usai pertemuan Presiden Federal bersama Presiden berbagai negara bagian.

Pemilu di Somalia menjadi sorotan dunia karena menjadi salah satu pilar pembangunan yang menyatukan Somalia.

Semua negara bagian di Somalia mempunyai presiden dan PM sendiri dan juga kekuatan militer masing-masing.

Jika pemilu berlangsung damai, akan menjadi sebuah prestasi yang baik.






Posting Komentar

0 Komentar