Sebagaimana diketahui dominasi milisi pro Iran di Deir Ezzor semakin tak tergoyahkan yang kini anggotanya semakin besar.
Milisi Qaterji berusaha melakukan kesimbangan dengan meningkatkan rekrutken anggotanya dengan tawaran gaji 140 dolar AS per bulan atau sekitar 175 ribu pound Suriah.
Qaterji merupakan 'raka minyak' sehingga milisi pada umumnya dipekerjakan untuk menjaga minyak.
Qaterji masuk dalam daftar sanksi AS karena sebelumnya diduga sebagai broker bisnis ISIS dengan rejim Bashar Al Assad
Walau begitu, Qaterji kini telah menjadi anggota parlemen yang sukses dari pemilu Suriah yang lalu.
Pembentukan milisi atau perusahaan keamanan di Suriah didukung oleh rejim Bashat Al Assad asal terdaftar di Kementerian Dalam Negeri dan dala operasionalnya bekerja sama dengan intelijen di militer.
0 Komentar