Partai Politik Yahudi di Era Khilafah Utsmaniyah

Kelompok Yahudi sudah memiliki partai politik di Palestina di era Khilafah Utsmaniyah (Ottoman).

Mimpi mendirikan negara Israel tidak saja muncul secara tiba-tiba tapi sudah lama.

Partai politik bernama Jewish Social Democratic Labour Party in Palestine (Poale Zion) ini didirikan oleh para pengungsi Yahudi dari Belarusia yang diterima dengan baik di wilayah Ottoman.

Partai ini muncul saat tren mendirikan partai di Ottoman mulai merebak dengan bangkitnya Young Turk dan beberapa parpol etnis seperti Armenia, Burgaria dll di bawah kedaulatan Utsmaniyah.


Pendirian partai politik di Palestina oleh kaum Yahudi semakin bertambah saat Inggris mendapat mandat di Palestina usai PD I.

Partai politik pula yang menyatukan Israel dan Palestina di beberapa hal khususnya yang beraliran kiri dan komunis.

Uniknya Partai Baath yang pernah beekuasa di Suriah, Irak dll merupakan parpol yang didirikan oleh menantu salah satu PM Israel.


Posting Komentar

0 Komentar